KPK Amankan Duit Rp 2,6 M Saat OTT di OKU Sumsel


Jakarta

KPK mengamankan delapan orang dalam operasi tangkap tangan (OTT) di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan. KPK juga mengamankan uang Rp 2,6 miliar dalam kegiatan tersebut.

“(Uang yang diamankan) 2,6 miliar,” kata Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto ketika dihubungi, Minggu (16/3/2025).

Fitroh mengatakan OTT itu terkait kasus dugaan suap proyek di Dinas PUPR. Namun dia belum menjelaskan detail konstruksi perkaranya.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Suap proyek dinas PUPR,” ucapnya.

Sebelumnya, ada delapan orang yang terjaring OTT tersebut. Pihak yang ditangkap itu mulai Kepala Dinas PUPR OKU hingga sejumlah anggota DPRD OKU.

“Benar,” kata Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto saat dihubungi, Sabtu (15/3). Fitroh menjawab pertanyaan soal Kepala PUPR OKU hingga anggota DPRD OKU ditangkap dalam OTT KPK di OKU, Sumsel.

Jubir KPK Tessa Mahardhika membenarkan adanya penyelenggara negara yang ditangkap dalam OTT KPK di OKU, Sumsel. KPK belum memerinci identitas pihak-pihak yang diamankan.

“Penyelenggara negara dan lainnya. Detailnya nanti dikabari,” ujar Tessa.

Para pihak yang diamankan itu masih berstatus terperiksa. KPK punya waktu 1×24 jam untuk menentukan status hukum mereka.

(ial/haf)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Le Minerale & BAZNAS Ajak Sedekah Botol untuk Palestina di Istiqlal

Jakarta – Bulan Ramadan adalah bulan yang tepat untuk berbagi dan penuh berkah. Dengan berbagi sesama, kita tidak hanya meringankan beban orang lain, tetapi juga menumbuhkan empati dan mempererat rasa…

Projo dan Relawan Jokowi Lainnya Tak Tahu Masalah Sebenarnya

Jakarta – Politikus PDI Perjuangan (PDIP), Guntur Romli, merespons pembelaan relawan Pro-Jokowi (Projo) terhadap Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi). Guntur menyebut Projo dkk tidak mengetahui masalah sebenarnya antara PDIP…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Le Minerale & BAZNAS Ajak Sedekah Botol untuk Palestina di Istiqlal

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Le Minerale & BAZNAS Ajak Sedekah Botol untuk Palestina di Istiqlal

BRImo, Kemudahan Transaksi, dan Layanan Keuangan Digital

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
BRImo, Kemudahan Transaksi, dan Layanan Keuangan Digital

Buka Puasa Bersama D’ Arena Lovers Jatinangor, Bupati Sumedang Isi Tausiyah

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 3 views

Heri Ukasah Gelar Penyebarluasan Perda Tentang Pengembangan Ekonomi Kreatif

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 2 views

Puma Berencana PHK Karyawan Usai Kinerja Penjualan Jeblok

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Puma Berencana PHK Karyawan Usai Kinerja Penjualan Jeblok

Projo dan Relawan Jokowi Lainnya Tak Tahu Masalah Sebenarnya

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Projo dan Relawan Jokowi Lainnya Tak Tahu Masalah Sebenarnya