MUI Setop Aliran Sesat Pangissengana Tarekat Ana’ Loloa di Maros: Bikin Resah


Jakarta

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Maros menyatakan Pangissengana Tarekat Ana’ Loloa sebagai aliran sesat. Aliran pimpinan Petta Bau (59) yang mengajarkan ada 11 rukun Islam itu kini diberhentikan.

Dilansir detikSulsel, Minggu (16/3/2025), pernyataan itu disampaikan MUI melalui Maklumat MUI Maros nomor: 50/M-MUI-MRS/III/2025 pada 14 Maret 2025. Keputusan ini hasil koordinasi dengan tim koordinasi Pengawas Aliran Kepercayaan Masyarakat (Pakem) Maros.

“Berdasarkan argumen dan data-data yang diinvestigasi, saya kira itu sudah masuk kategori (sesat),” ujar Sekretaris MUI Maros Ilyas Said kepada detikSulsel.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Ilyas mengatakan pihaknya meminta Petta Bau selaku pimpinan aliran sesat itu menghentikan ajarannya. Dia menyebut aliran itu telah meresahkan masyarakat.

“Dihentikan, untuk dilakukan pembinaan dan dilarang untuk mengedarkan karena itu meresahkan masyarakat,” ujarnya.

Dia menyebut aliran tersebut rawan menimbulkan konflik sosial. Ilyas mengingatkan adanya potensi pidana jika Petta Bau masih menyebarkan ajarannya itu.

Sebagai informasi, dalam ajaran Islam terdapat 5 rukun Islam dan 6 rukun iman.

Baca berita selengkapnya di sini.

(whn/imk)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Budi Arie Minta PDIP Tak Karang Cerita Terkait Jokowi

Jakarta – Ketum Pro-Jokowi (Projo), Budi Arie Setiadi, merespons PDI Perjuangan (PDIP) yang tak percaya jika Presiden RI ke-7, Joko Widodo (Jokowi), kerap diam meski dicela. Budi Arie meminta PDIP…

Emosi Pria Bogor Dibangunkan Sahur hingga Getok ABG Pakai Airsoft Gun

bogor – ABG di Citeureup, Bogor jadi korban penganiayaan perkara keliling membangunkan warga waktu sahur. Pelaku emosi diduga merasa keberisikan hingga menggetok korban pakai airsoft gun. Peristiwa itu…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Budi Arie Minta PDIP Tak Karang Cerita Terkait Jokowi

  • By admin
  • March 16, 2025
  • 0 views
Budi Arie Minta PDIP Tak Karang Cerita Terkait Jokowi

Emosi Pria Bogor Dibangunkan Sahur hingga Getok ABG Pakai Airsoft Gun

  • By admin
  • March 16, 2025
  • 0 views
Emosi Pria Bogor Dibangunkan Sahur hingga Getok ABG Pakai Airsoft Gun

Prabowo Akan Resmikan 17 Stadion dan Pabrik Emas Freeport di Jatim Hari Ini

  • By admin
  • March 16, 2025
  • 0 views
Prabowo Akan Resmikan 17 Stadion dan Pabrik Emas Freeport di Jatim Hari Ini

Bahlil Tanggapi Isu Reshuffle Usai Sri Mulyani Bertemu Prabowo

  • By admin
  • March 16, 2025
  • 1 views
Bahlil Tanggapi Isu Reshuffle Usai Sri Mulyani Bertemu Prabowo

Jadwal Imsak Hari Ini di Jakarta dan Sekitarnya, 17 Maret 2025

  • By admin
  • March 16, 2025
  • 1 views
Jadwal Imsak Hari Ini di Jakarta dan Sekitarnya, 17 Maret 2025

Prabowo Gelar Ratas di Libur Akhir Pekan, Apa yang Dibahas?

  • By admin
  • March 16, 2025
  • 1 views
Prabowo Gelar Ratas di Libur Akhir Pekan, Apa yang Dibahas?