Kapolda Jateng Pastikan Siap Layani Pemudik 2025


Brebes

Kapolda Jawa Tengah Irjen Ribut Hari Wibowo memastikan kesiapan jajarannya di Jawa Tengah menyambut arus mudik dan arus balik 2025. Mulai dari kesiapan personel, jalur, hingga pos-pos pengamanan dan pelayanan disebut Irjen Ribut sudah siap.

“Alhamdulillah kita melakukan pengecekan malam ini untuk memastikan bahwa Posyan (Pos Pelayanan) kemudian Pospam (Pospam) dan anggota sudah siap untuk melayani masyarakat yang mudik,” kata Irjen Ribut di Posko Mudik di Pejagan, Brebes, pada Selasa (18/3/2025) dini hari.

Ada 3 hal yang menjadi perhatian Irjen Ribut yaitu terkait kamseltibcarlantas (keamanan, keselamatan, ketertiban, kelancaran lalu lintas), keamanan, dan pelayanan atau hospitality. Pada intinya Irjen Ribut berharap para pemudik aman selamat sampai tujuan.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Kita ada beberapa hal yang mungkin akan bisa melengkapi sehingga masyarakat bisa mudik dengan aman, keluarga nyaman, dan insyaallah bisa berjalan dengan lancar,” kata Irjen Ribut.

“Dan insyaallah jalur sudah siap semua, perangkat sudah siap semua, Pospam dan Posyan sudah siap untuk melayani masyarakat semua,” imbuhnya.

Irjen Ribut sendiri juga mengecek kesiapan tol menjelang mudik Lebaran 2025 dari Gerbang Tol Kalikangkung hingga Pejagan. Irjen Ribut mengecek tol di Jateng malam-malam, mulai pukul 20.00 WIB Senin (17/3/2025) hingga pukul 02.00 WIB dini hari ini. Pengecekan dilakukan pada malam hari sekaligus untuk mengecek penerangan jalan karena pada musim mudik nanti, pemudik akan melintasi jalur tol baik siang maupun malam.

(dhn/fjp)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Kasus SPBU di Bogor Curangi Takaran BBM Naik ke Tahap Penyidikan

Bogor – Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri mengungkap kasus SPBU di Jalan Alternatif Sentul, Sukaraja, Bogor, Jawa Barat, yang mencurangi takaran BBM telah naik ke tahap penyidikan. Sejauh ini, terlapornya…

Mayat Dalam Karung di Aceh Ternyata Sales Mobil yang Ditembak Oknum TNI AL

Jakarta – Salah seorang warga asal Gampong Ateun Geulinggang Kecamatan Dewantara, Kabupaten Aceh Utara, Aceh, Hasfiani alias Imam menjadi korban penembakan. Ia diduga ditembak oknum TNI Angkatan Laut (AL). Jasad…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Ragam Komitmen BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 0 views
Ragam Komitmen BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan

Kasus SPBU di Bogor Curangi Takaran BBM Naik ke Tahap Penyidikan

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 0 views
Kasus SPBU di Bogor Curangi Takaran BBM Naik ke Tahap Penyidikan

Mayat Dalam Karung di Aceh Ternyata Sales Mobil yang Ditembak Oknum TNI AL

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 1 views
Mayat Dalam Karung di Aceh Ternyata Sales Mobil yang Ditembak Oknum TNI AL

Siber Bareskrim Bongkar Penipuan Berkedok Investasi Kripto Internasional

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 1 views
Siber Bareskrim Bongkar Penipuan Berkedok Investasi Kripto Internasional

Bareskrim Ungkap Siasat Licik SPBU di Bogor Curangi Takaran BBM

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 1 views
Bareskrim Ungkap Siasat Licik SPBU di Bogor Curangi Takaran BBM

Harga Minyak Anjlok Buntut Kesepakatan Rusia-AS

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 1 views
Harga Minyak Anjlok Buntut Kesepakatan Rusia-AS