Jelang Mudik Lebaran, Pemkab Akui Rambu Lalu Lintas di Pandeglang Minim


Pandeglang

Dinas Perhubungan (Dishub) Pandeglang mengungkapkan fasilitas rambu-rambu lalu lintas di ruas wilayah Pandeglang masih minim. Hal itu tentunya mengganggu pengendara.

“Kami memang akui (rambu lalu lintas) ada kekurangan,” kata Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Pandeglang, Rudiyanto, kepada wartawan, Rabu (19/3/2025).

Rudiyanto menyatakan pihaknya tidak akan melakukan penambahan rambu-rambu lalu lintas di jalur mudik Lebaran. Ia mengatakan pihaknya bakal menurunkan personel ke lapangan.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Kekurangan itu di-handle dengan penerjunan personel, supaya selama mudik dan arus balik selamat,” katanya.

Rudiyanto melanjutkan ada tujuh titik ruas jalan yang menjadi black spot seperti di pertigaan Cipacung, Mengger, Karang Tanjung-Kadu Banen, hingga wilayah Pantai Carita. Ia mengimbau pengendara bisa mematuhi arahan petugas saat di lapangan.

“Ada tujuh titik yang black spot,” pungkasnya.

(isa/isa)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Massa Demo Tolak RUU TNI Dirikan Tenda di Pintu Masuk DPR

Jakarta – Sejumlah massa aksi yang menolak Revisi Undang-undang (RUU) TNI mendirikan tenda dan berkemah di depan Gerbang Pancasila, Gedung DPR/MPR/DPD RI. Mereka mengaku berkemah di lokasi itu sejak semalam.…

Polisi Siagakan 5.021 Personel Kawal Demo Tolak RUU TNI di DPR

Jakarta – Massa dari beberapa aliansi masyarakat akan melakukan aksi unjuk rasa menolak revisi Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI atau RUU TNI di depan Gedung DPR/MPR RI, Jakarta…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Massa Demo Tolak RUU TNI Dirikan Tenda di Pintu Masuk DPR

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Massa Demo Tolak RUU TNI Dirikan Tenda di Pintu Masuk DPR

Polisi Siagakan 5.021 Personel Kawal Demo Tolak RUU TNI di DPR

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Polisi Siagakan 5.021 Personel Kawal Demo Tolak RUU TNI di DPR

Pengusaha Truk Mulai Mogok Operasi Protes Larangan Melintas Saat Mudik

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 2 views
Pengusaha Truk Mulai Mogok Operasi Protes Larangan Melintas Saat Mudik

Pengangkatan CASN Dipercepat, Pemda Diminta Lakukan Analisis & Simulasi

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 3 views
Pengangkatan CASN Dipercepat, Pemda Diminta Lakukan Analisis & Simulasi

Pemotor Tabrak Mobil Saat Putar Balik di Bogor, Motornya Terbakar

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 2 views
Pemotor Tabrak Mobil Saat Putar Balik di Bogor, Motornya Terbakar

Gus Ipul Optimistis DTSEN Bantu Urai Kemiskinan di Banten

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 1 views
Gus Ipul Optimistis DTSEN Bantu Urai Kemiskinan di Banten