5 Bocah di Malang Terluka Akibat Petasan Meledak Saat Diracik


Jakarta

Lima orang bocah mengalami luka bakar akibat ledakan petasan di Malang, Jawa Timur. Ledakan terjadi saat mereka meracik petasan.

Dilansir detikJatim, Jumat (21/3/2025), Peristiwa itu terjadi di Jalan Ikan Piranha Atas, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Kamis (20/3), siang.

Lima bocah itu adalah MV (14) mengalami luka goresan kaca pada betis kanan, AFP (11), mengalami luka bakar ringan dan goresan pada tangan kiri, kaki kanan dan kiri, RO (13), mengalami luka bakar ringan pada bagian kaki kanan dan kiri, GY (14), mengalami luka bakar ringan di bagian telinga, dan GA l(14), mengalami luka ringan pada lengan kanan dan wajah bagian kiri.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Kapolsek Lowokwaru Kompol Anang Tri Hananta mengatakan petasan diduga meledak saat para korban tengah meracik serbuk petasan yang sebelumnya dibeli secara online. Serbuk mercon yang disiapkan dalam kertas gulung meledak karena ada anak lain yang bermain korek api.

“Awalnya mereka diduga membeli serbuk mercon melalui online. Pada waktu merakit tersebut ada anak lain datang memainkan korek gas dan langsung menyulut serbuk petasan,” terang Anang saat dikonfirmasi, Jumat (21/3).

Menurut Anang, ledakan petasan mengakibatkan lima anak-anak itu mengalami luka bakar dan merusak kaca serta plafon rumah warga.

“Anak-anak yang luka-luka tersebut oleh orang tuanya dibawa ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan pengobatan,” tutur Anang.

Baca selengkapnya di sini

(lir/lir)


Hoegeng Awards 2025


Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini


Source link

Related Posts

Pramono Beri Santunan 1.500 Anak Yatim di Masjid Jakbar

Jakarta – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menghadiri buka puasa bersama dan santunan anak yatim di Masjid Raya KH. Hasyim Asy’ari, Cengkareng, Jakarta Barat. Pramono membagikan santunan kepada 1.500 anak…

Kakorlantas Bersama Menhub Tinjau Posko Pengamanan Terpadu KM 29 Tol Japek

Cikampek – Kepala Korps Lalu Lintas Polri (Kakorlantas) Irjen Agus Suryonugroho bersama Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi meninjau Posko Pengamanan Terpadu Korlantas Polri (Command Center) KM 29 Tol Jakarta Cikampek.…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Pramono Beri Santunan 1.500 Anak Yatim di Masjid Jakbar

  • By admin
  • March 22, 2025
  • 1 views
Pramono Beri Santunan 1.500 Anak Yatim di Masjid Jakbar

Jangan Lupa, Pesta Diskon 50% + 20% Transmart Datang Lagi Besok

  • By admin
  • March 22, 2025
  • 1 views
Jangan Lupa, Pesta Diskon 50% + 20% Transmart Datang Lagi Besok

Kakorlantas Bersama Menhub Tinjau Posko Pengamanan Terpadu KM 29 Tol Japek

  • By admin
  • March 22, 2025
  • 1 views
Kakorlantas Bersama Menhub Tinjau Posko Pengamanan Terpadu KM 29 Tol Japek

Kapolda Riau Pastikan Pelaksanaan PSU di Siak Berjalan Aman dan Lancar

  • By admin
  • March 22, 2025
  • 2 views
Kapolda Riau Pastikan Pelaksanaan PSU di Siak Berjalan Aman dan Lancar

Harusnya Menteri Paling Banyak dari Kader Kosgoro, Bukan MKGR

  • By admin
  • March 22, 2025
  • 2 views
Harusnya Menteri Paling Banyak dari Kader Kosgoro, Bukan MKGR

Zulhas Pastikan Ketersediaan Pangan Aman, Harga Cenderung Turun

  • By admin
  • March 22, 2025
  • 2 views
Zulhas Pastikan Ketersediaan Pangan Aman, Harga Cenderung Turun