Buka Puasa Bareng, Polres Bekasi Kota Beri Santunan ke Anak Yatim


Bekasi

Satreskrim Polres Metro Bekasi Kota menggelar buka puasa bersama anak yatim. Polisi juga memberikan santunan untuk belasan anak yatim yang hadir dalam kegiatan tersebut.

“Kita melaksanakan kegiatan buka puasa bersama dan memberikan santunan kepada 15 orang anak asuh dari Yayasan Sahabat Yatim Indonesia,” kata Kasat Reskrim Polres Metro Bekasi Kota Kompol Binsar Hatorangan Sianturi dalam keterangannya, Rabu (19/3/2025).

Binsar mengatakan kegiatan dihadiri oleh jajaran Satreskrim Polres Metro Bekasi Kota. Kegiatan dilakukan sebagai getuk kepedulian Polri terhadap para penerima.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Kegiatan tersebut dalam rangka bakti sosial, tali kasih dan bentuk kepedulian polisi khususnya Satreskrim Polres Metro Bekasi Kota kepada anak-anak yatim piatu dan mempererat tali persaudaraan antar anggota Satreskrim,” ujarnya.

Dalam kegiatan tersebut, pihak kepolisian juga mengingatkan kepada anak-anak yang hadir untuk menjauhi hal-hal yang dilarang, termasuk tawuran jingga bermain petasan.

“Kita mengajak anak-anak yang hadir untuk guyub dan menjauhi hal-hal yang dilarang. Kita juga menyampaikan agar anak-anak giat belajar untuk menggapai cita-citanya,” tuturnya.

(wnv/jbr)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Bareskrim Tetapkan 3 WNI Tersangka Sindikat Scam Kripto Internasional

Jakarta – Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri membongkar komplotan penipuan dengan modus investasi mata uang kripto atau cryptocurrency skala internasional. Polisi menangkap tiga warga Indonesia yang terlibat kasus…

2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Kamar Mandi Usai Rapat

Jakarta – Dua anggota DPRD Medan, Dodi Robert Simangunsong (Fraksi Demokrat) dan David Roni Ganda Sinaga (Fraksi PDIP), terlibat baku hantam di kamar mandi lantai 3 gedung DPRD Medan. Badan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

25 Ribu Rumah buat Warga Tanpa Selip Gaji Bakal Disalurkan April 2025

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 0 views
25 Ribu Rumah buat Warga Tanpa Selip Gaji Bakal Disalurkan April 2025

Bareskrim Tetapkan 3 WNI Tersangka Sindikat Scam Kripto Internasional

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 0 views
Bareskrim Tetapkan 3 WNI Tersangka Sindikat Scam Kripto Internasional

2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Kamar Mandi Usai Rapat

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 0 views
2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Kamar Mandi Usai Rapat

Jalan Menuju Pelabuhan Ciwandan Cilegon Masih Rusak Jelang Mudik

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 0 views
Jalan Menuju Pelabuhan Ciwandan Cilegon Masih Rusak Jelang Mudik

Viral Aksi Keributan di Ciomas Bogor, Polisi Selidiki

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 1 views
Viral Aksi Keributan di Ciomas Bogor, Polisi Selidiki

Polisi Geledah Kantor BP Batam!

  • By admin
  • March 19, 2025
  • 1 views
Polisi Geledah Kantor BP Batam!