Geng Motor di Bandung Keroyok Juru Parkir hingga Tewas Dalam Minimarket


Bandung

Juru parkir (jukir) inisial RS (24) tewas dikeroyok kelompok geng motor di dalam minimarket, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Pelaku kini sedang diburu polisi.

Penganiayaan maut itu terjadi di Kecamatan Cimaung, Kabupaten Bandung pada Minggu (16/3) kemarin. Dalam video yang viral terlihat geng motor mengejar korban hingga ke dalam minimarket.

Tak lama kemudian, gerombolan itu menganiaya korban hingga tewas. Setelah itu, geng motor berlarian meninggalkan minimarket dengan kondisi berantakan.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Benar terjadi adanya peristiwa penganiayaan bersama-sama yang mengakibatkan korban MD (meninggal dunia)” ujar Kasat Reskrim Polresta Bandung Kompol Luthfi Olot, dilansir detikJabar, Senin (17/3/2025).

Setelah kejadian, korban langsung dibawa ke Rumah Sakit Sartika Asih Kota Bandung untuk autopsi.

“Untuk korban sudah dievakuasi ke RS Sartika Asih untuk dilakukan otopsi,” katanya.

Polisi saat ini tengah menyelidiki kasus tersebut. Penyidik sudah datang ke lokasi kejadian untuk melakukan olah TKP.

Baca selengkapnya di sini

(idh/idh)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Pemuda Tani Gelar Sekolah Tani II, Ajak Kader Muda Jadi Petani

Jakarta – Dalam upaya mendukung swasembada pangan dan regenerasi petani muda, Pemuda Tani Indonesia kembali menggelar Sekolah Tani II sebagai bagian dari program strategis mereka. Ketua Umum Pemuda Tani, Budisatrio…

Ronald Tannur Ngaku Tak Tahu Transferan Ibu ke Pengacara demi Atur Vonis

Jakarta – Gregorius Ronald Tannur mengaku tak mengeluarkan duit untuk membayar jasa pengacaranya, Lisa Rachmat, senilai Rp 1 miliar. Ronald juga mengaku tak tahu transferan duit dari ibunya, Meirizka Widjaja,…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Pemuda Tani Gelar Sekolah Tani II, Ajak Kader Muda Jadi Petani

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Pemuda Tani Gelar Sekolah Tani II, Ajak Kader Muda Jadi Petani

Ronald Tannur Ngaku Tak Tahu Transferan Ibu ke Pengacara demi Atur Vonis

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Ronald Tannur Ngaku Tak Tahu Transferan Ibu ke Pengacara demi Atur Vonis

Harus Rigid Supaya Sipil Tidak Merasa Terganggu

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Harus Rigid Supaya Sipil Tidak Merasa Terganggu

Kolaborasi Telkomsel dan BlueSky Hadirkan Prestige SkyEase di Bandara

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Kolaborasi Telkomsel dan BlueSky Hadirkan Prestige SkyEase di Bandara

Rapat RUU TNI Digeruduk, Bamsoet Minta Aparat Ambil Tindakan Tegas

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Rapat RUU TNI Digeruduk, Bamsoet Minta Aparat Ambil Tindakan Tegas

Menteri PU Pastikan 4 Posko di Jateng-DIY Jaga Arus Mudik Lebaran 2025

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Menteri PU Pastikan 4 Posko di Jateng-DIY Jaga Arus Mudik Lebaran 2025