Pemakaman Pria 100 Kg di Bogor Terkendala, Keluarga Minta Tolong Damkar


Bogor

Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Bogor membantu mengevakuasi jenazah pria berbobot sekitar 100 kilogram di Desa Margajaya, Dramaga, Kabupaten Bogor. Jenazah tersebut dievakuasi untuk dimakamkan.

“Tim tidak sempat menanyakan kepastian beratnya, di atas seratus (Kg) kemungkinan,” kata Danru 2 Rescue Damkar Kabupaten Bogor, Diki, kepada wartawan, Jumat (21/3/2025).

Diki mengatakan momen itu terjadi pada hari Kamis (20/3) malam. Mulanya, petugas Damkar menerima laporan permintaan bantuan dari keluarga korban.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Pelapor meminta bantuan kepada tim rescue untuk proses pemakaman saudaranya yang memiliki badan obesitas,” ucapnya.

Diki mengatakan keluarga meminta pertolongan karena kesulitan dalam proses pemakaman. Menerima laporan tersebut, petugas kemudian segera ke lokasi.

Setibanya di lokasi, petugas Damkar segera melakukan penanganan. Petugas melakukan penanganan selama lebih dari dua jam hingga jenazah bisa dimakamkan.

“Situasi akhir kondusif, berhasil dievakuasi oleh tim. Evakuasi dilakukan selama 154 menit,” pungkasnya

(rdh/wnv)


Hoegeng Awards 2025


Baca kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini


Source link

Related Posts

Kapan Batas Lapor SPT Tahunan 2025? Cek Tanggalnya!

Jakarta – Ditjen Pajak RI kembali mengingatkan batas lapor SPT Tahunan 2025. Hal ini bertujuan agar pelapor dapat terhindar dari pengenaan sanksi administrasi keterlambatan pelaporan. Berikut informasi batas lapor SPT…

Menhub Minta Pengusaha Truk Maklumi Pembatasan Operasi demi Mudik Lancar

Jakarta – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) dan para sopir demo di depan kantor Kemenhub buntut pembatasan operasi di masa Lebaran. Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi mengatakan kebijakan itu dilakukan demi…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Kapan Batas Lapor SPT Tahunan 2025? Cek Tanggalnya!

  • By admin
  • March 21, 2025
  • 0 views
Kapan Batas Lapor SPT Tahunan 2025? Cek Tanggalnya!

Menhub Minta Pengusaha Truk Maklumi Pembatasan Operasi demi Mudik Lancar

  • By admin
  • March 21, 2025
  • 0 views
Menhub Minta Pengusaha Truk Maklumi Pembatasan Operasi demi Mudik Lancar

Ormas di Bekasi Ngamuk-Nyampah di Dinkes Bermula Minta Kerja Olah Limbah

  • By admin
  • March 21, 2025
  • 1 views
Ormas di Bekasi Ngamuk-Nyampah di Dinkes Bermula Minta Kerja Olah Limbah

Prabowo Dengar Driver Ojol Terima BHR Rp 1 Juta: Saya Imbau Ditambahlah

  • By admin
  • March 21, 2025
  • 0 views
Prabowo Dengar Driver Ojol Terima BHR Rp 1 Juta: Saya Imbau Ditambahlah

WNI Korban Scam Online di Myanmar Ditetapkan Tersangka, Ternyata Jadi Perekrut

  • By admin
  • March 21, 2025
  • 0 views
WNI Korban Scam Online di Myanmar Ditetapkan Tersangka, Ternyata Jadi Perekrut

Ketua Fraksi PKB MPR RI Ingatkan Pentingnya Nuzulul Qur’an

  • By admin
  • March 21, 2025
  • 0 views
Ketua Fraksi PKB MPR RI Ingatkan Pentingnya Nuzulul Qur’an