Rupiah Lesu ke Rp16.406 per Dolar AS Sore Ini



Jakarta, CNN Indonesia

Nilai tukar rupiah ditutup di level Rp16.406 per dolar AS pada Senin (17/3). Mata uang Garuda turun 56 poin atau minus 0,47 persen dibandingkan penutupan perdagangan sebelumnya.

Sementara, kurs referensi Bank Indonesia (BI) Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) menempatkan rupiah ke posisi Rp16.379 per dolar AS pada perdagangan sore ini.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Mata uang Asia bervariasi. Baht Thailand naik 0,03 persen, yuan China turun 0,09 persen, peso Filipina naik 0,14 persen, yen Jepang turun 0,15 persen, dan ringgit Malaysia melemah 0,09 persen.

Mata uang negara maju bervariasi. Poundsterling Inggris plus 0,07 persen, euro Eropa minus 0,02 persen, dan franc Swiss plus 0,14 persen.



Analis Pasar Keuangan Lukman Leong mengatakan rupiah melemah di tengah sentimen risk off di pasar ekuitas domestik.

Sentimen risk off di pasar ekuitas merujuk pada kondisi pasar di mana investor cenderung menghindari aset berisiko.

Dalam situasi risk off, investor cenderung mengalihkan dana mereka ke dolar AS.

“Rupiah juga masih tertekan sentimen negatif dari downgrade rating saham dan obligasi beberapa waktu yang lalu,” ujarnya kepada CNNIndonesia.com.

[Gambas:Video CNN]

(fby/sfr)





Source link

Related Posts

Warga RI Masih Banyak yang Belum Punya Asuransi

Jakarta, CNN Indonesia — Dewan Asuransi Indonesia (DAI) mengungkapkan tingkat inklusi asuransi di Indonesia baru mencapai 12 hingga 13 persen. Padahal, tingkat literasi asuransi warga mencapai 44 persen. “Ini menunjukkan bahwa…

Konsistensi Buat Ekosistem UMKM, Dorong Ekonomi Naik 8%

Jakarta, CNN Indonesia — PT HM Sampoerna Tbk (Sampoerna) bersama CNN Indonesia menggelar forum The Big Idea bertema Pahlawan Ekonomi Bangsa: Kekuatan UMKM untuk Mendorong Pertumbuhan Ekonomi 8%”. Dihadiri oleh…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Wamensos Sebut Kopdes Merah Putih Instrumen Penting Entaskan Kemiskinan

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Wamensos Sebut Kopdes Merah Putih Instrumen Penting Entaskan Kemiskinan

Kelompok Sipil Nilai Masyarakat Adat Berperan Jaga Ekosistem-Kedaulatan Pangan

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Kelompok Sipil Nilai Masyarakat Adat Berperan Jaga Ekosistem-Kedaulatan Pangan

Warga RI Masih Banyak yang Belum Punya Asuransi

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Warga RI Masih Banyak yang Belum Punya Asuransi

Kembangkan Potensi Desa, Ahmad Luthfi Libatkan Mahasiswa dari 44 Kampus

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Kembangkan Potensi Desa, Ahmad Luthfi Libatkan Mahasiswa dari 44 Kampus

Konsistensi Buat Ekosistem UMKM, Dorong Ekonomi Naik 8%

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Konsistensi Buat Ekosistem UMKM, Dorong Ekonomi Naik 8%

Viral Pengusaha di Depok Dapat Surat dari Ormas Minta THR, Polisi Selidiki

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Viral Pengusaha di Depok Dapat Surat dari Ormas Minta THR, Polisi Selidiki