Rupiah Menguat Tipis ke Rp16.485 per Dolar AS



Jakarta, CNN Indonesia

Nilai tukar rupiah berada di level Rp16.485 per dolar AS pada Kamis (20/3) sore. Mata uang Garuda menguat 46 poin atau 0,28 persen dari perdagangan sebelumnya.

Sementara, kurs referensi Bank Indonesia (BI), Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) menempatkan rupiah di posisi Rp16.481 per dolar AS.

Mata uang di kawasan Asia kompak berada di zona hijau. Yen Jepang menguat 0,67 persen, baht Thailand menguat 0,14 persen, yuan China menguat 0,12 persen, peso Filipina menguat 0,77 persen, dan won Korea Selatan menguat 0,32 persen.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Dolar Singapura juga menguat 0,20 persen dan dolar Hong Kong terpantau stagnan pada penutupan perdagangan sore ini.



Senada, mata uang utama negara maju juga kompak berada di zona hijau. Tercatat euro Eropa menguat 0,23 persen, poundsterling Inggris menguat 0,03 persen, dan franc Swiss menguat 0,18 persen.

Dolar Australia menguat 0,12 persen, dan dolar Kanada juga menguat 0,18 persen.

Analis Mata Uang Doo Financial Futures Lukman Leong mengatakan penguatan rupiah didukung oleh kembalinya sentimen risk on di pasar equitas domestik yang telah rebound kuat dua sesi beruntun.

“Rupiah menguat setelah Sri Mulyani membantah akan pengunduran dirinya. Rupiah juga didukung oleh sikap dovish the Fed dalam FOMC semalam,” ujar Lukman kepada CNNIndonesia.com.

[Gambas:Video CNN]

(ldy/sfr)





Source link

Related Posts

BPJPH danPelaku UMKMTeken MoU Jaminan Produk Halal di Ramadan Fest

Jakarta, CNN Indonesia — Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) menandatangani nota kesepahaman (MoU) Jaminan Produk Halal dengan Asosiasi Pengusaha Kecil Menengah Mikro Nusantara dalam acara pembukaan Ramadhan Fest 2025…

Pertamina Tebar Diskon Lebaran untuk BBM, LPG hingga Tiket Pesawat

Jakarta, CNN Indonesia — PT Pertamina (Persero) tebar berbagai promo selama Lebaran 2025, mulai dari diskon harga bahan bakar minyak (BBM) hingga LPG. PTH Direktur Utama Pertamina Patra Niaga Mars Ega…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Pemkab Pandeglang Larang ASN Gunakan Kendaraan Dinas untuk Mudik Lebaran

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Pemkab Pandeglang Larang ASN Gunakan Kendaraan Dinas untuk Mudik Lebaran

Produsen Catut Merek Minyakita di Tangerang Produksi 120 Ribu Botol Per Bulan

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Produsen Catut Merek Minyakita di Tangerang Produksi 120 Ribu Botol Per Bulan

Modus Kepala SD di Bekasi Tilap BOS Rp 651 Juta: Mark Up Listrik-Internet

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Modus Kepala SD di Bekasi Tilap BOS Rp 651 Juta: Mark Up Listrik-Internet

Kapolri Pimpin Apel Operasi Ketupat 2025 di Surabaya

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Kapolri Pimpin Apel Operasi Ketupat 2025 di Surabaya

Gubernur Banten Andra Soni Ingin Buat Festival di Anyer

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Gubernur Banten Andra Soni Ingin Buat Festival di Anyer

RUU KUHAP Atur CCTV di Ruang Pemeriksaan-Penahanan untuk Cegah Kekerasan

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
RUU KUHAP Atur CCTV di Ruang Pemeriksaan-Penahanan untuk Cegah Kekerasan