Kemenkeu Gelontorkan Rp394 T untuk Subsidi Energi Tahun Ini

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengalokasikan Rp394,3 triliun untuk subsidi dan kompensasi energi pada 2025. Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan alokasi 2025 lebih tinggi dibandingkan realisasi subsidi dan kompensasi…

Mengintip Besaran THR Prabowo Lebaran Tahun Ini

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Keuangan Sri Mulyani menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 23 Tahun 2025 yang mengatur pemberian tunjangan hari raya (THR) untuk aparatur negara. Regulasi itu mengatur pemberian…