‘Perang’ Sarung di Jakbar Timbulkan Korban Jiwa, 1 Orang Tewas

Jakarta – Seorang pria berinisial FK tewas setelah melerai tawuran alias ‘perang’ sarung yang terjadi di Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat (Jakbar). Korban mengalami sejumlah luka dan sempat mengalami kejang-kejang.…

Saya Tak Pernah Sebut Nama

Jakarta – Dokter Detektif (Doktif) atau Amira Farahnaz dipolisikan terkait pencemaran nama baik melalui ITE gara-gara postingan ‘Gerombolan Sirkus’ hingga ‘Ratu Flexing’ ke polisi. Doktif Amira menyebut dirinya akan koperatif…

Duduk Perkara Tasyi Athasyia Polisikan Akun TikTok

Jakarta – Perkara review makanan yang dilakukan oleh influencer Luly Athasyia menuai pro dan kontra. Sejumlah akun bahkan menuduhnya karena dinilai melakukan black campaign yang membuat bangkrut usaha…

Perkara Klakson Bikin Sopir Alphard Banting Pemotor di Jakut

Jakarta – Seorang pengendara motor menjadi korban penganiayaan di Cilincing, Jakarta Utara. Hanya perkara klakson, pengendara bermotor berinisial HK itu dibanting sopir Alphard. Dirangkum detikcom, peristiwa itu terjadi…