Pemkab Catat Sampah di Pandeglang Naik 200 Ton Selama Ramadan

Pandeglang – Dinas lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Pandeglang mencatat ada peningkatan jumlah sampah selama bulan Ramadan. DLH Pandeglang mencatat peningkatan mencapai 200 ton. “Ada sekitar 200 ton,” kata Sekretaris Dinas…

Bahlil Jamin Pasokan Listrik Aman Saat Arus Mudik Lebaran 2025

Jakarta – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia menjamin pasokan listrik selama arus mudik Lebaran 2025 aman. Pihak ESDM dan PLN sudah menghitung berapa beban puncak dan ketersediaan…

Pertamina Ajak Masyarakat Ikut Uji Sampel Pertamax Cs

Jakarta, CNN Indonesia — PT Pertamina (Persero) mengajak masyarakat ikut langsung dalam uji sampel pertamax dan bahan bakar minyak (BBM) lainnya. “Kami juga mengundang keterlibatan masyarakat, apabila ingin ikut serta…

Bahlil Pastikan Kualitas BBM Pertamina Sesuai Standar

Jakarta – Menteri ESDM Bahlil Lahadalia memastikan kualitas bahan bakar minyak (BBM) Pertamina di SPBU sudah sesuai standar. Bahlil mengaku sudah mengecek secara langsung BBM yang dijual oleh SPBU Pertamina.…