Eks Waka OIKN dan 2 Ponakan Prabowo Masuk Kepengurusan Kadin

Jakarta, CNN Indonesia — Mantan Wakil Kepala Otorita IKN hingga dua keponakan Presiden Prabowo Subianto masuk dalam kepengurusan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia periode 2024-2029. Keputusan ini diumumkan dalam acara pengukuhan…

CT, Wakapolri, Kakorlantas, Gubernur DKI Hadiri Peluncuran Mudik Aman Keluarga Nyaman

Jakarta – Founder & Chairman CT Corp, Chairul Tanjung (CT) bersama Wakapolri Komjen Ahmad Dofiri, Gubernur Jakarta Pramono Anung, dan Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryo Nugroho hadir dalam diskusi dan…

Menkop Budi Arie Yakin Kopdes Merah Putih Bawa Perubahan di Desa

Jakarta – Menteri Koperasi Budi Arie Setiadi yakin akan kesuksesan program Koperasi Desa Merah Putih. Menkop Budi yakin Kopdes Merah Putih bisa membawa perubahan di desa. Keyakinan itu…

Bangkitnya Koperasi Digaungkan di Demi Indonesia Ayo Berkoperasi

Jakarta – Semangat untuk berkoperasi digaungkan dalam acara Acara #DemiIndonesia Ayo Berkoperasi Koperasi Bangkit. Acara ini sekaligus memperkenalkan program koperasi desa (Kopdes) Merah Putih. Adapun gelaran acara yang…

Antusiasme Peserta Ikuti Demi Indonesia Ayo Berkoperasi

Jakarta – Acara #DemiIndonesia Ayo Berkoperasi Koperasi Bangkit resmi dimulai. Para peserta yang hadir tampak antusias mengikuti jalannya acara. Gelaran acara yang bertempat di Menara Bank Mega, Jakarta Selatan, Rabu…

Klub Bola Favorit Saya Barcelona Itu Koperasi

Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mengatakan klub sepak bola favoritnya adalah FC Barcelona. Klub asal Spanyol itu disebutnya merupakan koperasi. Hal ini dia ungkapkan dalam Demi Indonesia,…

CT, Menkop Budi Arie dan Mendes Yandri Hadiri Demi Indonesia Ayo Berkoperasi

Jakarta – Founder & Chairman CT Corp Chairul Tanjung (CT), Menteri Koperasi Budi Arie dan Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto hadir dalam acara #DemiIndonesia Ayo…