Golkar Gelar Malam Nuzulul Quran Dihadiri Menteri hingga Dewan Kehormatan

Jakarta – Partai Golkar menggelar acara malam nuzulul Quran di kantor DPP Golkar, Jakarta Barat. Acara ini bertujuan untuk mengambil semangat turunnya Al-Quran. “Kita memperingati nuzulul quran ya, kita mau…

Golkar Siap Beri Pendampingan Hukum ke RK Usai Rumah Digeledah KPK

Jakarta – KPK menggeledah rumah eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) terkait kasus dugaan korupsi pengadaan iklan di Bank Pembangunan Daerah Jabar dan Banten (Bank BJB). Partai Golkar siap…

Bamsoet Bicara Potensi Perdagangan Karbon RI sebagai Peluang Ekonomi

Jakarta – Anggota DPR RI Bambang Soesatyo, menuturkan besarnya potensi perdagangan karbon di Indonesia. Tidak hanya sebagai instrumen pengurangan emisi gas rumah kaca, tetapi juga sebagai peluang ekonomi yang dapat…

Bamsoet Nilai Perlu Pendekatan Omnibus Law Bentuk Badan Penerimaan Negara

Jakarta – Dosen Pascasarjana Program Doktor Ilmu Hukum Universitas Borobudur Bambang Soesatyo (Bamsoet) menuturkan urgensi pembaharuan hukum dalam upaya penataan kelembagaan pendapatan negara yang terpusat adalah pembentukan Badan Penerimaan Negara…

3 Pernyataan RK ke Golkar Jabar Usai Rumah Digeledah KPK

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) beberapa waktu lalu menggeledah kediaman mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil atau RK terkait kasus dugaan korupsi di Bank BJB. RK pun akhirnya menjelaskan…

Sowan ke Ponpes Tebuireng, Bahlil Minta Nasihat dan Doa kepada Ulama

Jakarta – Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia berkunjung ke Pondok Pesantren Tebuireng di Jombang, Jawa Timur, Jumat (14/3). Ia menegaskan kedatangannya bertujuan menjalin silaturahmi dan meminta nasihat serta doa…

Menperin Dukung ESDM Bangun Kilang untuk Sokong Industri Petrokimia

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perindustrian Agus Gumiwang mendukung upaya Kementerian ESDM untuk membangun beberapa kilang minyak dengan total kapasitas hingga 1 juta barel per hari. Apalagi, tujuannya untuk meningkatkan ketahanan energi…

Terharu Disambut Mars Golkar, Bahlil Sumbang Rp 1 M ke Ponpes di Ciamis

Ciamis – Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, mengadakan safari Ramadan ke Pondok Pesantren (Ponpes) Darussalam, Ciamis, Jawa Barat. Kedatangan Bahlil di lokasi disambut dengan mars Golkar. Mars Golkar tersebut…

Potensi Danantara untuk Dorong Ekonomi Nasional Sangat Besar

Jakarta – Dosen Pascasarjana Program Doktor Ilmu Hukum Universitas Borobudur Bambang Soesatyo (Bamsoet) menyampaikan lahirnya Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara melalui perubahan ketiga Undang-undang No 1 tahun 2025 tentang BUMN…

Sowan ke Ponpes Tebuireng, Bahlil Minta Nasihat dan Doa dari Ulama

Jakarta – Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia berkunjung ke Pondok Pesantren Tebuireng di Jombang, Jawa Timur, Jumat (14/3). Ia menegaskan kedatangannya bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan meminta nasihat serta…