Puncak Bogor Diguyur Hujan Deras, Bendungan Katulampa Siaga 4

Jakarta – Hujan deras yang mengguyur kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat, mengakibatkan Tinggi Muka Air (TMA) Sungai Ciliwung meningkat di ketinggian 70 centimeter. Bendung Katulampa Bogor mengeluarkan status siaga 4.…

Pramono Janji Bakal Rutin Berangkatkan Marbot Masjid Umroh

Jakarta – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengatakan pemprov akan kembali memberangkatkan umrah untuk marbot masjid secara rutin. Selain itu, program Bantuan Operasional Tempat Ibadah (BOTI) juga akan dihidupkan kembali.…