Tiba-tiba ke Pasar Genteng, Zulhas Sidak Harga Bahan Pokok

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) melakukan pengecekan harga bahan pangan di Pasar Genteng, Surabaya pada Jumat (14/3). Pada kesempatan itu, Zulhas berkeliling pasar, menemui…

Mentan Temukan 7 Perusahaan Curangi Isi Minyakita di Surabaya

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menemukan tujuh perusahaan curang dengan mengurangi isi minyak goreng Minyakita dalam kemasan saat inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Tambahrejo, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (14/3).…

Zulhas Cek Harga Bahan Pokok di Pasar Genteng: Alhamdulillah Stabil

Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengecek harga bahan pangan di Pasar Genteng, Kota Surabaya. Ia mengatakan kunjungannya dilakukan tanpa pemberitahuan ke pemerintah daerah maupun stakeholder terkait…

Pengamat Sebut Penentuan Volume Kemasan MinyaKita Ranah Swasta

Jakarta, CNN Indonesia — Polemik terkait volume kemasan MinyaKita yang diduga tidak sesuai standar perlu dipandang secara objektif dan berimbang. Direktur Eksekutif Segara Research Institute sekaligus Pengamat Ekonomi, Piter Abdullah,…

Mendag Belum Mau Evaluasi Harga Eceran Minyakita Meski Isi Dicurangi

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso menyatakan pemerintah belum tentu akan mengevaluasi harga eceran tertinggi (HET) Minyakita meskipun ditemukan berbagai kasus kecurangan dalam distribusi dan produksi minyak goreng rakyat…

Geram Masyarakat Dirugikan, Legislator Minta Penyunat Minyakita Ditindak

Jakarta – Anggota Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra, Kawendra Lukistian, geram dengan kecurangan mengurangi takaran Minyakita yang ditemukan di berbagai wilayah. Dia minta para pelaku yang menyunat…

Pesan Presiden, Jangan Menari di Atas Penderitaan Rakyat

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Menteri Pertanian (wamentan) Sudaryono mengatakan Presiden Prabowo Subianto berpesan agar tidak ada pihak yang bersenang-senang di atas penderitaan rakyat. Hal itu disampaikan Prabowo merespons ulah para…

Prabowo Marah Terkait Kasus Produsen Curangi Isi Minyakita

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Menteri Pertanian Sudaryono menyebut Presiden Prabowo Subianto marah dengan ulah para produsen minyak goreng yang mencurangi isi kemasan Minyakita. “Ya bagaimana, masa enggak marah. Yang marah itu enggak…

Budi Arie Cabut Izin dan Bekukan Koperasi yang Curangi Takaran Minyakita

Jakarta – Menteri Koperasi Budi Arie tegaskan mencabut izin koperasi yang sengaja mencurangi takaran Minyakita. Dia menyebut kecurangan yang dilakukan koperasi itu telah merugikan masyarakat. Budi Ari menyampaikan pencabutan izin…

Mendag Pastikan Produsen yang Curangi Isi Minyakita Sudah Ditutup

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso menegaskan perusahaan yang terbukti mengurangi isi minyak goreng bersubsidi Minyakita telah ditutup dan tidak beroperasi lagi. “Jadi yang sudah melakukan pelanggaran, sekarang…