Koalisi Sipil Timbang Laporkan Balik Pihak Hotel Fairmont
Jakarta – Koalisi Masyarakat Sipil menyebut laporan sekuriti Hotel Fairmont, Jakarta Pusat (Jakpus), terkait penggerudukan rapat revisi Undang-Undang (RUU) TNI keliru dan sarat pembungkaman. Koalisi Sipil meminta laporan tersebut dihentikan.…
Kejagung Diminta Periksa Eks Menteri ESDM soal Korupsi Tata Kelola Minyak Mentah
Jakarta – Kasus dugaan korupsi dalam tata kelola minyak mentah dan produk kilang yang melibatkan anak usaha PT Pertamina dan pihak swasta pada periode 2018-2023 tengah menjadi perhatian publik. Kejaksaan…