Jakarta – Presiden Prabowo Subianto menggelar sidang kabinet paripurna bersama para menteri hari ini. Sidang kabinet digelar di Istana Kepresidenan, Jakarta.”Hari ini, Jumat 21 Maret 2025, Presiden Prabowo Subianto diagendakan memimpin Sidang Kabinet...
Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia sudah mengantongi Rancangan keputusan presiden (Keppres) pembentukan Badan Pelaksana Program Energi Nuklir.Direktur Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi...