Ara Siapkan 20 Ribu Rumah Subsidi Guru, Bakal Temui Mu’ti 20 Maret

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait menyiapkan 20 ribu rumah subsidi yang diprioritaskan untuk guru. Pria yang akrab disapa Ara ini menegaskan bakal menemui Menteri Pendidikan…

Tunjangan Guru Langsung ke Rekening Usai Prabowo Ubah Aturan

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto meresmikan aturan baru terkait pengiriman tunjangan guru aparatur sipil negara (ASN). Tunjangan itu kini akan dikirimkan langsung ke rekening guru. “Kita dapat berkumpul pada hari…

Hanya 25% Dosen RI Lulusan S3, Mendiktisaintek Upayakan Beasiswa

Jakarta – Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Brian Yuliarto mengungkap baru 25% dosen RI lulusan S3. Brian bakal mendorong sekaligus mengupayakan beasiswa untuk para dosen yang belum lulus…

Mendiktisaintek Targetkan Tukin Dosen ASN 2025 Cair Juli-Agustus

Jakarta – Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Brian Yuliarto menerima audiensi dari Aliansi Dosen Kemdiktisaintek Seluruh Indonesia (ADAKSI). Pada audiensi tersebut ADAKSI mendesak adanya kepastian pemberian tunjangan kinerja…

Mendikdasmen Ungkap Kebutuhan 60 Ribu Guru untuk Sekolah Rakyat

Jakarta – Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti mengungkap kebutuhan 60 ribu pengajar untuk sekolah rakyat. Namun, proses rekrutmen guru masih dibahas sejauh ini. “Tadi disampaikan 60 ribu…