Kemenkop Cabut NIK Koperasi Curangi Isi Minyakita
Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Koperasi (Kemenkop) mengambil tindakan tegas terhadap Koperasi Produsen UMKM Kelompok Terpadu Nusantara di Kudus yang terbukti melakukan pelanggaran dalam distribusi minyak goreng merek Minyakita. Kemenkop…
Kopdes Merah Putih Akan Ubah Tatanan Sosial di Desa
Jakarta – Menteri Koperasi Budi Arie Setiadi mengatakan Koperasi Desa Merah Putih bisa mengubah tatanan sosial. Hal ini bisa diwujudkan bila program kopdes ini bisa berjalan baik di berbagai daerah.…
Tersangka Sunat Takaran Minyakita di Tangerang Raup Cuan Rp 45 Juta Per Bulan
Tangerang – Polisi telah menangkap AN selaku tersangka yang mengurangi takaran Minyakita di Kabupaten Tangerang. Pelaku mengaku meraup untung Rp 45 juta tiap bulan dari aksinya tersebut. “Keuntungan tersangka dapatkan…
Polda Banten Tangkap Tersangka Sunat Takaran Minyakita di Kabupaten Tangerang
Tangerang – Polda Banten menangkap seorang pelaku pengurangan takaran Minyakita di Kabupaten Tangerang. Tersangka berinisial AN melakukan pengemasan dan mengurangi takaran di kemasan minyak goreng merek Minyakita dan Djernih. “Jadi…
Bareskrim Polri Sidak Produsen Minyakita
Jakarta, CNN Indonesia — Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri, bersama Kementerian Perdagangan, melakukan inspeksi mendadak terhadap produsen MinyaKita di PT Binamas Karya Fausta, Cakung, Jakarta, pada Rabu (12/3).…
Jual Minyakita di Atas HET, Pedagang Pasar Rau Serang Keluhkan Harga di Agen
Serang – Gubernur Banten Andra Soni bersama Kapolda Banten Irjen Suyudi Ario Seto mengecek ketersediaan pangan di Pasar Induk Rau, Kota Serang. Dalam pengecekan itu ditemukan pedagang yang menjual Minyakita…
Sidak Distributor Minyakita, Satgas Pangan Polri Beri Catatan soal Takaran
Jakarta – Tim Satgas Pangan Polri melakukan inspeksi mendadak (sidak) distributor minyak goreng Minyakita di dua lokasi yakni di Tangerang dan Jakarta Utara. Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dirtipideksus) sekaligus…
Gubernur-Kapolda Sidak Pabrik Minyakita di Serang, Tak Ada Takaran Disunat
Serang – Gubernur Banten Andra Soni dan Kapolda Banten Irjen Suyudi Ario Seto mengecek tempat produksi Minyakita di Kabupaten Serang, Banten. Mereka memastikan tidak ada pengurangan isi Minyakita yang diproduksi…