Wanita Cikarang Dianiaya hingga Babak Belur Usai Pergoki Pacar Selingkuh

Jakarta – Seorang wanita di Cikarang, Kabupaten Bekasi, berinisial FAR dianiaya hingga lehernya dipiting oleh pacarnya sendiri berinisial FR. Korban dianiaya lantaran memergoki pacarnya berselingkuh. “Pelapor selaku korban menerangkan awal…