Prabowo Minta THR Swasta, BUMN, BUMD Cair Paling Telat H-7 Lebaran

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo Subianto meminta pemberian tunjangan hari raya (THR) bagi pekerja swasta, BUMN, dan BUMD cair paling lambat 7 hari sebelum Lebaran. “Besaran dan mekanisme (THR) disampaikan oleh…

Bos GoTo Patrick Walujo Dipanggil Prabowo ke Istana, Bahas THR Ojol?

Jakarta, CNN Indonesia — CEO PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk. (GOTO) Patrick Walujo bersama beberapa pengemudi ojek online (ojol) hadir dipanggil oleh Presiden Prabowo Subianto ke Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (10/3).…

BUMN Agrinas Kelola 221 Ribu Ha Lahan Sawit Milik Duta Palma

Jakarta, CNN Indonesia — BUMN PT Agrinas Palma Nusantara (Persero) mendapatkan izin mengelola lahan sawit seluas 221 ribu hektare yang merupakan barang bukti kasus dugaan korupsi Duta Palma. Jaksa Agung ST Burhanuddin menyerahkan…

Marak PHK, Prabowo Akan Siapkan 2,9 Juta Lapangan Kerja per Tahun

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo Subianto melalui sinergi dua menterinya berjanji menciptakan 2,9 juta lapangan kerja per tahun kala Indonesia tengah diterjang badai pemutusan hubungan kerja (PHK). Menteri Investasi dan…

Rosan Ungkap Sektor yang Jadi Fokus Investasi Danantara

Jakarta, CNN Indonesia — Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara ( BPI Danantara) akan fokus investasi pada sektor yang risikonya sudah diukur dan diperhitungkan (calculated risk). CEO Danantara Rosan Roeslani menegaskan…

Bos Danantara Janji Tak Pakai Uang Masyarakat di Bank untuk Investasi

Jakarta, CNN Indonesia — CEO Danantara yang juga menjabat Menteri Investasi dan Hilirisasi Rosan Roeslani berjanji tak memakai uang masyarakat yang disimpan di bank dalam investasi Danantara. Menurutnya, dana yang akan…

Di Depan Kepala Daerah Se-Jatim, Gus Ipul Ajak Sukseskan Sekolah Rakyat

Jakarta – Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf mengajak seluruh kepala daerah di Jawa Timur bersama-sama menyukseskan program Sekolah Rakyat. Hal itu dia sampaikan dalam Rapat Koordinasi Penguatan Ekonomi Desa Jawa…

Salut Prabowo Senyap Tinjau Banjir di Bekasi, Jauh dari Pencitraan

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto telah meninjau warga yang terdampak banjir di Kampung Tambun Inpres, Desa Buni Bakti, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi. PKB memuji peninjauan itu dilakukan secara senyap tanpa…

TW Usai Bertemu Prabowo: Kami Mau PHK Selesai

Jakarta, CNN Indonesia — Konglomerat Tomy Winata (TW) mengungkapkan isi pertemuannya dengan Presiden Prabowo Subianto. Ia bertemu Prabowo bersama pengusaha kakap lainnya pada Istana Kepresidenan, Jumat (8/3). Usai bertemu Prabowo, Tomy…

Prabowo Tinjau Banjir di Bekasi, Kapolres Jamin Bantuan ke Warga Terpenuhi

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto telah meninjau lokasi banjir di Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi. Kapolres Metro Bekasi Kombes Mustofa mengatakan penyaluran bantuan kepada warga terdampak banjir di lokasi telah tersalurkan.…