Buruh soal DPR Desak Kurator Talangi THR Sritex: Belum Ada Sejarahnya

Jakarta, CNN Indonesia — Buruh menuntut bukti kepedulian DPR RI terhadap korban pemutusan hubungan kerja (PHK) Sritex. Salah satu bukti yang mereka minta adalah soal tunjangan hari raya (THR). Presiden Konfederasi Serikat…