TKW Viral Hidup Sendirian di Hutan Malaysia Akhirnya Pulang ke Batang

Jakarta – Ribut Uripah (56), TKW asal Batang yang viral hidup sendirian di hutan Malaysia akhirnya pulang ke Indonesia. Ribut sudah bertolak dari Jakarta menuju Kecamatan Bawang, Batang. Dilansir detikJateng,…