Terlalu Lama Nanti Jadi Kampanye Lagi

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto berkelakar bahwa dia kehabisan bahan pidato saat meresmikan smelter emas PT Freeport Indonesia di Gresik, Jawa Timur. Prabowo mengaku khawatir dianggap sedang kampanye jika pidato…

Prabowo Resmikan Smelter Emas Freeport di Gresik Sambil Sebut Angka 8

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo Subianto meresmikan pabrik Precious Metal Refinery (PMR) milik PT Freeport Indonesia yang berada di Gresik, Jawa Timur, Senin (17/3). “Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim. Pada siang hari ini…