Mengulik Sebab Marak Produsen Kurangi Isi dan Jual Mahal Minyakita
Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah menemukan ada beberapa produsen Minyakita yang berbuat curang, mulai dari menyunat isinya hingga menjual di atas harga eceran tertinggi (HET). Mulanya, kecurangan terungkap dari video viral…
Hujan Es Guyur Kawasan Kampus UGM
Jakarta – Fenomena alam berupa hujan es mengguyur sejumlah wilayah di Daerah Istimewa Yogyakarta. Hujan es juga terjadi di kampus Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta. Dilansir Antara, hujan es ini…
Duduk Perkara Tasyi Athasyia Polisikan Akun TikTok
Jakarta – Perkara review makanan yang dilakukan oleh influencer Luly Athasyia menuai pro dan kontra. Sejumlah akun bahkan menuduhnya karena dinilai melakukan black campaign yang membuat bangkrut usaha…
Bantu Perekonomian, Kopdes Merah Putih Akan Serap Hasil Pangan Desa
Jakarta – Koperasi Desa (Kopdes) Merah Putih akan menggagas penyediaan pangan satu pintu atau one stop system. Nantinya koperasi akan menyerap hasil pangan desa untuk kemudian dijual. Kemenkop berencana akan…
Hotman Paris Sebut Gugatan Jusuf Hamka ke Hary Tanoe Kedaluwarsa
Jakarta, CNN Indonesia — Kuasa Hukum PT MNC Asia Holding Tbk Hotman Paris Hutapea menyebut gugatan perusahaan milik Jusuf Hamka, PT Citra Marga Nusaphala Persada (CMNP) terhadap bos MNC Group…
Amnesty Internasional Desak Seskab Letkol Teddy dan Dirut Bulog Mundur dari TNI
Jakarta – Direktur Eksekutif Amnesty International Indonesia, Usman Hamid menyoroti prajurit TNI aktif yang menduduki jabatan sipil yakni Seskab Letkol Teddy Indra Wijaya dan Dirut Bulog Mayjen TNI Novi Helmy…