Pukat UGM Desak KPK Perjelas Status RK di Kasus Korupsi Bank BJB

Jakarta – Rumah mantan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil digeledah KPK terkait kasus korupsi di Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten (BJB). Pusat Kajian Anti Korupsi (Pukat) UGM…

Truk Terjun Bebas di Tol Cibitung Jatuh dari Ketinggian 6 Meter

Bekasi – Satu unit truk terjun bebas dari jalan layang Tol Cibitung-Priok. Truk tersebut jatuh dari ketinggian sekitar 6 meter. “Di lokasi dimaksud ketinggian jalan terhadap tanah sekitar 5-6 meter,”…

Keterangan Saksi Kasus BJB di Balik KPK Geledah Rumah RK

Jakarta – Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) merupakan salah satu sosok yang disebut saksi kasus korupsi Bank Jawa Barat-Banten (BJB). Kesaksian itu menjadi dasar KPK menggeledah rumah RK.…

Truk Terjun di Tol Cibitung, 2 Orang Dilarikan ke RS

Bekasi – Insiden truk terjun dari jalan layang Tol Cibitung-Priok memakan korban. Dikabarkan dua orang dilarikan ke rumah sakit. “Dua orang korbannya,” kata Kepala Induk PJR Cikampek Korlantas Polri AKP…

Kemensos Percayakan Pendidikan Karakter Sekolah Rakyat ke Kemenag

Jakarta – Kementerian Sosial (Kemensos) menggandeng Kementerian Agama (Kemenag) dalam penyusunan kurikulum pendidikan karakter di Sekolah Rakyat. Menteri Sosial Saifullah Yusuf (Gus Ipul) mengatakan dalam menyusun kurikulum pendidikan karakter ini…

Minyakita Tak Sesuai Takaran Banyak Tersebar di Jabodetabek

Jakarta – Bareskrim Polri masih mendalami praktik curang produsen Minyakita yang isi kemasannya disunat. Minyak goreng kemasan hasil praktik curang itu diketahui telah beredar di wilayah Jabodetabek. “Yang jelas cukup…

Menteri Imipas-Kepala BNN Teken MoU Rehabilitasi, Solusi Lapas Overcapacity

Jakarta – Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas) Agus Andrianto dan Kepala BNN Marthinus Hukom menandatangani nota kesepahaman atau MoU, dan perjanjian kerja sama soal rehabilitasi penyalah guna narkoba. Menteri Agus…

Setir BMW Tanpa SIM, Tabrak Pemotor hingga Terseret

Kota Tangerang – Seorang pelajar sekolah menengah atas (SMA) di Buaran Indah, Kota Tangerang bikin ulah. Remaja 16 tahun membawa mobil BMW hingga menabrak pengendara motor. Korban terseret…

Truk Terjun di Tol Cibitung, Muatan Pelat Besi Berhamburan di Bahu Jalan

Bekasi – Truk yang terjun dari ketinggian 6 meter jalan layang Tol Cibitung-Priok diketahui mengangkut pelat besi. Pelat besi muatan truk berhamburan di bahu jalan. “Muatan pelat besi berceceran di…

3 Hakim Pembebas Ronald Tannur Tak Terima Kesaksian KY Cuma Dibacakan di Sidang

Jakarta – Tiga hakim nonaktif Pengadilan Negeri (PN) Surabaya keberatan keterangan saksi dari Komisi Yudisial (KY) hanya dibacakan di ruang sidang. Namun, hakim tetap meminta jaksa membacakan keterangan yang sudah…