Harus Rigid Supaya Sipil Tidak Merasa Terganggu


Jakarta

Ketua MPR RI Ahmad Muzani menyebut pembahasan RUU TNI harus tetap memastikan supremasi sipil terjaga. Muzani mempunyai saran agar RUU TNI tetap menjaga supremasi sipil.

“Ya harus rigid. Harus rigid. Di UU TNI supaya sipil tidak merasa terganggu, dan seterusnya harus rigid,” kata Muzani di kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (17/3/2025).

Muzani mengatakan, kritik terhadap pembahasan RUU TNI harus dianggap sebagai masukan. Dalam negara demokrasi, Muzani menyebut kritik ialah sesuatu yang wajar.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Ya itu harus dianggap sebagai sebuah masukan, ataupun kritik terhadap keadaan ini. Saya kira itu dalam negara demokrasi itu sesuatu yang biasa,” ucapnya.

Sebelumnya, Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menjawab isu dwifungsi ABRI yang mengiringi pembahasan RUU TNI. Dasco menegaskan DPR akan menjaga supremasi sipil.

“Nah bahwa kemudian ada yang berkembang tentang ada dwifungsi TNI dan lain-lain, saya rasa kalau sudah lihat pasal-pasal itu sudah jelas bahwa kami juga di DPR akan menjaga supremasi sipil dan lain-lain,” kata Dasco dalam konferensi pers di gedung DPR RI, Jakarta, Senin (17/3).

Dasco mengatakan masyarakat dapat membaca substansi dari pasal-pasal yang dibahas dalam RUU TNI. “Tentunya rekan-rekan dapat membaca nanti, dan dapat menilai tentang apa yang kemudian direvisi,” ucapnya.

(ial/gbr)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Perbedaan Sistem Transaksi Terbuka dan Tertutup di Jalan Tol

Jakarta – Jalan tol di Indonesia sudah menerapkan transaksi non-tunai. Pengendara harus menggunakan uang elektronik atau e-toll untuk mengakses jalan tol. Sejak saat itu, sistem transaksi jalan tol di Indonesia…

7 Kantung Parkir Disiapkan Antisipasi Macet saat Libur Lebaran di Kota Bogor

Bogor – Polresta Bogor Kota menyiapkan 7 kantung parkir di seputaran jalur Sistem Satu Arah (SSA) untuk mengantisipasi kemacetan saat libur lebaran 2025. Area parkir yang digunakan merupakan gedung sekolah…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Perbedaan Sistem Transaksi Terbuka dan Tertutup di Jalan Tol

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
Perbedaan Sistem Transaksi Terbuka dan Tertutup di Jalan Tol

7 Kantung Parkir Disiapkan Antisipasi Macet saat Libur Lebaran di Kota Bogor

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
7 Kantung Parkir Disiapkan Antisipasi Macet saat Libur Lebaran di Kota Bogor

Saya Ada di Sini, Berdiri dan Tidak Mundur

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 1 views
Saya Ada di Sini, Berdiri dan Tidak Mundur

KPK Beberkan Alasan Maraton Periksa Para Eks Napi Kasus e-KTP

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 1 views
KPK Beberkan Alasan Maraton Periksa Para Eks Napi Kasus e-KTP

12 Selongsong Peluru Ditemukan di TKP 3 Polisi Lampung Gugur Ditembak

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
12 Selongsong Peluru Ditemukan di TKP 3 Polisi Lampung Gugur Ditembak

Pergantian CEO RSI Group Bawa Optimisme Gemilang di Era Baru

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 1 views
Pergantian CEO RSI Group Bawa Optimisme Gemilang di Era Baru