IHSG Loyo ke 6.471 Sore Ini, 279 Saham Kebakaran



Jakarta, CNN Indonesia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di level 6.471 pada Senin (17/3) sore. Indeks saham melemah 43,68 poin atau minus 0,67 persen dari perdagangan sebelumnya.

Mengutip RTI Infokom, investor melakukan transaksi sebesar Rp9,70 triliun dengan jumlah saham yang diperdagangkan sebanyak 19,84 miliar saham.

Pada penutupan kali ini, 308 saham menguat, 279 terkoreksi, dan 219 lainnya stagnan.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Terpantau, delapan dari 11 indeks sektoral melemah, dipimpin oleh sektor teknologi yang anjlok hingga 11,2 persen.



Sementara tiga sektor lainnya menguat, dipimpin oleh sektor barang baku yang naik 2,29 persen.

Beralih ke bursa asing, bursa saham di kawasan Asia terpantau kompak bergerak di zona hijau.

Tercatat indeks Hang Seng Composite di Hong Kong menguat 0,77 persen, indeks Shanghai Composite di China naik 0,19 persen, indeks Nikkei 225 di Jepang plus 0,93 persen, dan indeks Straits Times di Singapura 0,69 persen.

Senada, bursa saham Eropa terpantau kompak bergerak menguat. Tercatat indeks FTSE 100 di Inggris menguat 0,10 persen dan indeks DAX di Jerman naik 0,23 persen.

Setali tiga uang, bursa Amerika terpantau kompak hijau. Indeks S&P;500 menguat 2,13 persen, indeks NASDAQ Composite plus 2,61 persen, dan indeks Dow Jones naik 1,65 persen.

[Gambas:Video CNN]

(del/sfr)





Source link

Related Posts

Pengajuan Klaim JHT Eks Pekerja Sritex Hampir 100 Persen

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli mengatakan pengajuan klaim Jaminan Hari Tua (JHT) eks buruh PT Sri Rejeki Isman (Sritex) mencapai hampir 100 persen. Sedangkan klaim Jaminan Kehilangan…

Sri Mulyani Desak Pemda Segera Bayar THR PNS Pekan Ini

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Keuangan Sri Mulyani mendesak pemerintah daerah (pemda) segera membayarkan tunjangan hari raya (THR) pegawai negeri sipil (PNS) pada minggu ini. Ia sejauh ini baru 11…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Sobat Aksi Ramadan 2025 Wujud Kehadiran Pertamina bagi Masyarakat Sorong

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
Sobat Aksi Ramadan 2025 Wujud Kehadiran Pertamina bagi Masyarakat Sorong

‘Texas’ Lampung Lokasi Gugurnya 3 Polisi Saat Bertugas

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
‘Texas’ Lampung Lokasi Gugurnya 3 Polisi Saat Bertugas

Presiden Prabowo Berduka 3 Polisi Gugur di Lampung

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
Presiden Prabowo Berduka 3 Polisi Gugur di Lampung

RI Kecam Serangan Terbaru Israel ke Gaza Sebabkan Ratusan Orang Tewas

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
RI Kecam Serangan Terbaru Israel ke Gaza Sebabkan Ratusan Orang Tewas

Pengajuan Klaim JHT Eks Pekerja Sritex Hampir 100 Persen

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
Pengajuan Klaim JHT Eks Pekerja Sritex Hampir 100 Persen

Andra Soni Harap Warga Tak Berobat ke Singapura Usai KEK Kesehatan Tuntas

  • By admin
  • March 18, 2025
  • 0 views
Andra Soni Harap Warga Tak Berobat ke Singapura Usai KEK Kesehatan Tuntas