Mala Agatha Diperiksa Polisi Buntut Nyanyi Iclik Cinta di Perpus Bung Karno


Jakarta

Penyanyi dangdut Mala Agatha memenuhi panggilan Polres Blitar Kota. Mala Agatha diperiksa buntut dari laporan GMNI Kota Blitar terhadap penyanyi tersebut yang menggunakan Perpusnas Bung Karno sebagai latar video musik ‘Iclik Cinta‘.

Dilansir detikJatim, Senin (17/3/2025), dilihat dari akun Instagram pribadinya, Mala Agatha tampak mendatangi Satreskrim Polres Blitar Kota, Sabtu (15/3). Dalam video yang itu, Mala tampil rapi menggunakan blazer merah muda.

Perwakilan manajemen Mala Agatha, Whily, membenarkan bahwa pihaknya telah memenuhi panggilan dari Satreskrim Polres Blitar Kota. Menurut Whily, pemanggilan itu dalam rangka untuk dimintai keterangan terkait musik video Iclik Cinta dengan latar belakang Perpusnas Bung Karno.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Sudah (datang ke Satreskrim Polres Blitar Kota), sama aku. Iya benar dimintai keterangan,” kata Whily saat dikonfirmasi detikJatim, Minggu (16/3).

Menurut Whily, ada sejumlah pertanyaan yang diajukan oleh pihak penyidik. Adapun proses penyidikan itu berlangsung selama tiga jam.

Manajemen Mala Agatha Buka Suara Soal Alasan Syuting di Perpusnas Bung Karno
“Banyak kok pertanyaannya, 3 jam lebih lah,” imbuhnya.

Baca selengkapnya di sini.

(rfs/rfs)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Andra Soni Minta Jembatan di Dermaga Merak Ditabrak Kapal Segera Diperbaiki

Jakarta – KMP Port Link III menabrak jembatan bergerak di dermaga eksekutif Pelabuhan Merak. Gubernur Banten, Andra Soni, meminta perbaikan segera dilakukan agar tidak mengganggu arus mudik. “Harus diantisipasi karena…

Deg-degan Kalau Dengar ‘Basri Baco’

Jakarta – Gubernur Jakarta Pramono Anung menghadiri acara buka puasa bersama (bukber) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar. Ia berkelakar dirinya menghadiri undangan karena takut dengan Wakil Ketua DPRD Jakarta…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Andra Soni Minta Jembatan di Dermaga Merak Ditabrak Kapal Segera Diperbaiki

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Andra Soni Minta Jembatan di Dermaga Merak Ditabrak Kapal Segera Diperbaiki

BRI dan SRC Dorong Pertumbuhan UMKM di Indonesia

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
BRI dan SRC Dorong Pertumbuhan UMKM di Indonesia

Deg-degan Kalau Dengar ‘Basri Baco’

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Deg-degan Kalau Dengar ‘Basri Baco’

Dukung UMKM, Aqua Konsisten Fasilitasi Sertifikat Halal

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 0 views
Dukung UMKM, Aqua Konsisten Fasilitasi Sertifikat Halal

Anggota DPR Kritik Pengelolaan Cadangan Pangan soal Temuan Beras Berkutu

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 1 views
Anggota DPR Kritik Pengelolaan Cadangan Pangan soal Temuan Beras Berkutu

FWD Whole Life Protection, Solusi Tepat Persiapkan Hari Tua Sejahtera

  • By admin
  • March 17, 2025
  • 1 views
FWD Whole Life Protection, Solusi Tepat Persiapkan Hari Tua Sejahtera