Saksi Lihat Oknum TNI Bawa Senpi Saat Tembak 3 Polisi di Lampung


Bandar Lampung

Tiga anggota Polsek Negara Batin ditembak hingga tewas diduga oleh oknum TNI ketika menggerebek judi sabung ayam di Lampung. Saksi mata melihat oknum TNI tersebut membawa dua senjata api.

“Saksi yang juga tersangka ini tahu oknum itu membawa senjata api yang diselipkan di pinggang dan laras panjang yang saksi tidak tahu jenis apa,” kata Kapolda Lampung, Irjen Helmy Santika dilansir detiksumbagsel, Rabu (19/3/2025).

Kesaksian ini didapat dari tersangka judi sabung ayam bernama Zulkarnaen. Sebanyak 13 selongsong dari 3 jenis senjata api ditemukan di lokasi kejadian.


ADVERTISEMENT


SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

“Jumlah selongsong berjumlah 13 di antaranya dua butir selongsong dengan ukuran 9 mm, 3 butir selongsong ukuran 7.62 mm dan 8 butir kaliber 5.56 mm,” jelasnya.

Atas temuan ini, Helmy menjelaskan akan melakukan uji balistik terhadap proyektil yang bersarang pada tubuh 3 anggota Polri dan selongsong peluru yang ditemukan di lokasi kejadian.

“Ini semua sedang dilakukan pemeriksaan uji balistik forensik. Kemudian dari tubuh korban sudah diambil sampel darah diperiksa ke labfor,” pungkas.

Simak selengkapnya di sini

(isa/isa)


Hoegeng Awards 2025


Usulkan Polisi Teladan di sekitarmu


Source link

Related Posts

Alfamidi Hadirkan Cek Kesehatan Gratis di 11 Cabang Seluruh Indonesia

Jakarta – PT Midi Utama Indonesia Tbk (Alfamidi) menggelar serangkaian program corporate social responsibility (CSR) bertajuk ‘Keluarga Sehat Alfamidi’. Berbagai program tersebut yaitu Edukasi Keluarga Balita, Protein Cegah Stunting, serta…

Gunung Marapi Kembali Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik 1 Kilometer

Jakarta – Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Kabupaten Tanah Datar, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) kembali mengalami erupsi pada Kamis dini hari pukul 02.29 WIB. Gunung Marapi melontarkan abu vulkanik…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You Missed

Alfamidi Hadirkan Cek Kesehatan Gratis di 11 Cabang Seluruh Indonesia

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Alfamidi Hadirkan Cek Kesehatan Gratis di 11 Cabang Seluruh Indonesia

Gunung Marapi Kembali Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik 1 Kilometer

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Gunung Marapi Kembali Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik 1 Kilometer

Wamendagri Tegaskan Kabupaten Magetan Siap Lakukan Pemungutan Suara Ulang

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Wamendagri Tegaskan Kabupaten Magetan Siap Lakukan Pemungutan Suara Ulang

Muram Pedagang Parsel Musiman Kawasan Barito Jakarta

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Muram Pedagang Parsel Musiman Kawasan Barito Jakarta

Bukber PERIKHSA, Bamsoet Tegaskan soal Sanksi Penyalahgunaan Senjata Api

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Bukber PERIKHSA, Bamsoet Tegaskan soal Sanksi Penyalahgunaan Senjata Api

Sampai Kapan Harga Emas Terus Melesat, Apa Juga yang Harus Dilakukan?

  • By admin
  • March 20, 2025
  • 0 views
Sampai Kapan Harga Emas Terus Melesat, Apa Juga yang Harus Dilakukan?