Sempat Dirawat di RS, Eks Gubernur Maluku Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia

Jakarta – Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba meninggal dunia. Abdul Gani sempat dirawat di rumah sakit (RS) selama dua pekan. “Telah berpulang ke Rahmatullah Ustad Abdul Gani Gasuba…

Eks Ketua KPK Firli Bahuri Ajukan Praperadilan Lagi soal Status Tersangka

Jakarta – Mantan Ketua KPK Firli Bahuri kembali mengajukan permohonan praperadilan terkait status tersangkanya ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan. Ini ketiga kalinya Firli mengajukan permohonan praperadilan. Dilihat SIPP PN…

Febri Saat Jadi Jubir Hanya Paham Kulit

Jakarta – Mantan penyidik KPK Yudi Purnomo Harahap menyesalkan langkah Febri Diansyah menjadi tim pengacara Hasto Kristiyanto. Yudi menilai bergabungnya Febri tidak akan banyak membantu Hasto dalam persidangan kasus suap…

KPK Tetapkan Eks Dirut BJB Jadi Tersangka Korupsi Pengadaan Iklan

Jakarta – KPK menjerat mantan Direktur Utama Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten (BJB) Yuddy Renaldi sebagai tersangka dugaan korupsi pengadaan iklan. Selain itu, ada empat orang tersangka lain…

AKBP Fajar Dicopot, Kapolres Ngada Kini Dijabat AKBP Andrey Valentino

Jakarta – Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja dicopot dari jabatannya usai menjadi tersangka asusila. Posisi AKBP Fajar digantikan AKBP Andrey Valentino. “Sudah (dicopot), tadi telegram rahasia (TR)…

KPK Ungkap Alasan Rumah RK Jadi Lokasi Pertama yang Digeledah Terkait BJB

Jakarta – KPK mengatakan rumah eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) menjadi lokasi pertama yang digeledah terkait kasus dugaan korupsi pengadaan iklan di Bank Pembangunan Daerah Jabar dan Banten…

Kemnaker Data Ulang Korban PHK Sritex untuk Dipekerjakan Kembali

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) tengah mendata ulang korban pemutusan hubungan kerja (PHK) PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) untuk dipekerjakan kembali. Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyebut proses ini dilakukan…