Kapendam Sebut TKP 3 Polisi Tewas Ditembak Area ‘Texas’: Banyak Senpi Rakitan

Palembang – Tiga anggota polisi tewas diduga ditembak oknum TNI saat menggerebek lokasi sabung ayam di Way Kanan, Lampung. Kapendam/II Sriwijaya, Kolonel Inf Eko Syah Putra Siregar menyebutkan lokasi sabung…

Tampang Oknum TNI Terduga Penembak 3 Polisi Lampung Saat Ditangkap

Jakarta – Oknum TNI yang diduga menembak tiga polisi hingga tewas saat menggerebek judi sabung ayam, di Way Kanan, Lampung, sudah ditangkap. Pelaku sudah ditahan di Denpom Lampung untuk dilakukan…

Legislator Minta Oknum TNI Tembak 3 Polisi di Lampung Diusut Profesional

Jakarta – Anggota Komisi III DPR RI Fraksi NasDem, Rudianto Lallo, mengecam aksi penembakan terhadap tiga orang anggota polisi di Kabupaten Way Kanan, Lampung. Rudianto meminta kasus ini diselidiki secara…

3 Polisi yang Gugur Saat Gerebek Sabung Ayam Diberi Kenaikan Pangkat

Jakarta – Polri berduka atas insiden penembakan yang menewaskan tiga anggota Polres Way Kanan. Sebagai bentuk penghormatan terakhir, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan kenaikan pangkat luar biasa anumerta. Jenderal…

Identitas 3 Polisi yang Tewas Ditembak Oknum TNI, Salah Satunya Kapolsek

Jakarta – Tiga anggota polisi gugur saat menggerebek lokasi judi sambung ayam di Kabupaten Way Kanan, Lampung. Ketiganya gugur ditembak oknum TNI. Tiga anggota polisi itu adalah Kapolsek Negara Batin…

Sahroni Minta Oknum TNI Penembak 3 Polisi di Lampung Ditembak Mati

Jakarta – Tiga polisi di Lampung yang tengah menggerebek judi sabung ayam ditembak mati oleh anggota TNI. Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni menyebut pelaku penembakan 3 polisi…

Oknum TNI Penembak 3 Polisi Ditahan di Denpom Lampung

Jakarta – Oknum TNI penambak tiga polisi di Lampung yang menggerebek judi sabung ayam telah ditangkap. Kini pelaku ditahan di Denpom Lampung. “Saat ini oknum pelaku ditahan di Denpom Lampung,”…

Ini Potret 3 Polisi Gugur saat Gerebek Sabung Ayam di Way Kanan Lampung

Jakarta – Tiga anggota Polres Way Kanan, Polda Lampung gugur saat menggerebek tempat judi sabung ayam di Kampung Karang Manik, Negara Batin, Way Kanan, Lampung. Ketiganya mengalami luka tembak senjata…

3 Polisi Gugur Saat Gerebek Sabung Ayam, Dugaan Oknum TNI Terlibat Diselidiki

Jakarta – Kapendam II/Sriwijaya Kolonel Inf Eko Syah Putra Siregar buka suara terkait tiga polisi anggota Polres Way Kanan, Lampung, gugur saat menggerebek judi sabung ayam yang diduga milik oknum…