DPRD DKI Minta Pramono Tata Feeder-Trotoar Agar Warga Mudah Naik Angkutan Umum

Jakarta – Gubernur Jakarta Pramono Anung mengaku ingin mengubah orientasi warga dari memakai kendaraan pribadi menjadi memakai transportasi umum. Wakil Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta dari F-Gerindra Wahyu Dewanto…

Cukupkah Revisi Permendag Impor Bendung Tumbangnya ‘Sritex’ Lain?

Jakarta, CNN Indonesia — Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024 tentang Kebijakan Dan Pengaturan Impor kembali dituding menjadi biang kerok kehancuran industri tekstil nasional. Hal itu terutama setelah…

Pelunasan Biaya Haji 2025 Gelombang 2 hingga 17 April

Jakarta – Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar mengatakan Kemenag membuka dua gelombang tahap pelunasan biaya perjalanan ibadah haji (BIPIH) bagi jemaah haji reguler tahun 1446 H/2025 M. Nasaruddin mengatakan pelunasan…

MKD DPR Bakal Panggil Ahmad Dhani Pekan Depan Buntut Ide Naturalisasi

Jakarta – Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR akan memanggil anggota Komisi X DPR Ahmad Dhani karena pernyataannya dianggap seksis terkait ide naturalisasi dalam rapat Komisi X DPR. Ketua MKD DPR…

Tak Ada Larangan Febri Diansyah Jadi Lawyer Hasto, tapi Baiknya Mundur

Jakarta – Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) menyoroti langkah mantan Kabiro Humas sekaligus Juru Bicara KPK Febri Diansyah menjadi salah satu pengacara Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. MAKI menilai langkah tersebut…

Aksi Pecatan Polisi Palak Sopir JakLingko Pakai Modus ‘Jatah Bensin’

Jakarta – Seorang pria berinisial DT (45) melakukan pemalakan terhadap sopir Jaklingko di Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat. Dalam aksinya, dia mengaku intel Polri. DT meminta uang dengan…

Secara Etika Bukan Hal yang Patut

Jakarta – Mantan Kabiro Humas sekaligus Juru Bicara KPK Febri Diansyah menjadi salah satu pengacara Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang akan menghadapi sidang kasus dugaan suap pengurusan penggantian antarwaktu anggota…

Tanpa UU Kebebasan Beragama, Rakyat Bebas Beragama

Jakarta – Anggota Komisi XIII DPR RI Fraksi PKB, Mafirion, menanggapi usulan Menteri HAM Natalius Pigai mengenai undang-undang tentang kebebasan beragama. Mafirion meminta Pigai berfokus pada hal-hal substansial. “Kalau saya…

50% KUR untuk Ketahanan Pangan

Jakarta – Bank BNI menyediakan Kredit Usaha Rakyat (KUR) senilai Rp 33,4 triliun sepanjang 2024. Nilai tersebut setengahnya diperuntukkan untuk usaha di bidang ketahanan pangan. “KUR kita itu Rp 33,4…

Begini Peran BNI Bantu Kopdes Merah Putih

Jakarta – Direktur Institutional Banking BNI Munadi Herlambang mengatakan peran lembaganya dalam mendukung Koperasi Desa Merah Putih. Bentuk peran tersebut termasuk upaya mengurangi risiko bisnisnya. Munadi menerangkan, latar belakang BNI…