Tak Semua ASN Bisa Dapat THR dan Gaji Ke-13, Ini Rinciannya
Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Keuangan mencairkan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi pegawai negeri sipil (PNS), Polri, dan TNI bakal mulai 17 Maret mendatang. “THR dibayar dua minggu sebelum Hari Raya Idul…
Bamsoet Puji Yayasan Jakarta Berbagi Kasih Beri Santunan ke 600 Anak Yatim
Jakarta – Ketua Dewan Pembina Jakarta With Love (JWL) Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengapresiasi Yayasan Jakarta Berbagi Kasih ‘Jakarta With Love menyelenggarakan buka puasa bersama sekaligus menyantuni 600 anak yatim. Kegiatan…
Cegah Stunting, Gubernur Banten Minta Ibu Rajin Periksa Anak ke Posyandu
Jakarta – Gubernur Banten Andra Soni berharap daerahnya bebas dari masalah stunting. Dia meminta kepada ibu hamil maupun yang memiliki balita untuk mengecek kesehatan anak dan ibu di Posyandu. “Kami…
Dirjen PAS Minta Warga Bantu Pulangkan 26 Napi Lapas Kutacane yang Kabur
Jakarta – Sebanyak 26 narapidana (napi) yang kabur dari Lapas Kutacane Aceh masih diburu. Direktur Jenderal Pemasyarakatan (Dirjenpas) Mashudi mengajak masyarakat membantu mengembalikan sisa napi yang kabur. Permintaan tersebut disampaikan…
Polres Bogor Siapkan 10 Bus untuk Mudik Gratis, Daftar Mulai Besok
Jakarta – Polres Bogor akan melaksanakan mudik atau pulang kampung gratis untuk masyarakat. Pendaftaran mudik gratis tersebut bisa dilakukan mulai besok. “Mudik gratis Polres Bogor tanggal pendaftaran mulai 13 Maret…