Bekasi – Polres Metro Bekasi mengungkap alasan terjadinya tindakan tidak terpuji salah satu organisasi kemasyarakatan (ormas) di kantor Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bekasi. Polisi menyebut saat itu pihak ormas ingin bertemu Kepala Dinkes (Kadinkes)...