Lepas 246 Peserta Magang ke Jepang, Menaker: Jaga Nama Baik Bangsa

Jakarta – Menteri Ketenagakerjaan Yassierli melepas 246 peserta pemagangan ke Jepang. Dia pun memberikan pesan kepada para peserta. Yassierli menekankan peserta pemagangan adalah salah satu duta Indonesia di luar negeri.…

Buruh Sritex Kena PHK, Menaker Ungkap Ada 10.066 Lowongan di Jateng

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli mengklaim ada 10.066 lowongan pekerjaan di Jawa Tengah selepas pemutusan hubungan kerja (PHK) massal di Sritex. “Kemarin luar biasa dari Dinas Ketenagakerjaan Jawa…

Menaker soal Pengusaha Ngeluh Dipalak Ormas: PR Buat Lapangan Kerja

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan Yassierli merespons keluhan pengusaha soal pungutan liar yang dilakukan oleh kelompok organisasi masyarakat (ormas). Yassierli tertarik dengan ide menciptakan lapangan pekerjaan agar oknum-oknum tersebut tidak lagi…

Buruh soal DPR Desak Kurator Talangi THR Sritex: Belum Ada Sejarahnya

Jakarta, CNN Indonesia — Buruh menuntut bukti kepedulian DPR RI terhadap korban pemutusan hubungan kerja (PHK) Sritex. Salah satu bukti yang mereka minta adalah soal tunjangan hari raya (THR). Presiden Konfederasi Serikat…

Menaker Siap Bantu CPNS 2024 Ikuti Pelatihan Kerja Sebelum Diangkat

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli mengatakan pemerintah punya program pelatihan kerja yang juga bisa dimanfaatkan para CPNS 2024 yang pelantikannya ditunda sampai akhir tahun ini. CPNS banyak yang sudah…

Kemnaker Data Ulang Korban PHK Sritex untuk Dipekerjakan Kembali

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) tengah mendata ulang korban pemutusan hubungan kerja (PHK) PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex) untuk dipekerjakan kembali. Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menyebut proses ini dilakukan…

Menaker Akui THR dan Pesangon Korban PHK Sritex Belum Dibayarkan

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli mengakui tunjangan hari raya (THR) dan pesangon buruh Sritex korban pemutusan hubungan kerja (PHK) belum dibayar. Ia menegaskan PT Sri Rejeki Isman Tbk baru…

DPR Desak Kurator Talangi THR 11 Ribu Buruh Sritex Rp26 M

Jakarta, CNN Indonesia — DPR RI mendesak kurator menalangi pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) 11.025 buruh Sritex senilai Rp26 miliar. Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PKB Zainul Munasichin menyampaikan…

Menaker Minta Pengusaha Bayar THR Maksimal H-7, Tak Boleh Dicicil

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan Yassierli memerintahkan perusahaan swasta dan BUMN mencairkan THR karyawan mereka maksimal 7 hari atau H-7 sebelum Lebaran 2025. Ia melarang pengusaha membayar THR tersebut secara penuh. “THR wajib…

Menaker Imbau Aplikator Bayar THR Ojol 20 Persen Pendapatan Bulanan

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Ketenagakerjaan Yassierli mengimbau perusahaan aplikator membayar THR pengemudi ojek online yang ia sebut sebagai bonus hari raya (BHR) sebesar 20 persen dari pendapatan bersih bulanan selama 12 bulan terakhir.  Yassierli…