Polda Metro Gelar Salat Gaib Doakan 3 Polisi Gugur Ditembak Oknum TNI
Jakarta – Polda Metro Jaya menggelar salat gaib untuk tiga anggota Polri yang meninggal akibat ditembak oknum TNI di Way Kanan, Lampung. Salat ini berlangsung di Masjid Al-Kautsar Polda Metro…
Penyeleweng Solar Subsidi Ditangkap di Tangerang, Modus Modif Tangki Truk
Serang – Polda Banten menangkap pelaku penyelewengan solar subsidi di sebuah SPBU di Cikupa, Kabupaten Tangerang. Pelaku memodifikasi tangki kendaraan truk Fuso agar mampu menampung 3.000 liter solar subsidi. Kasubdit…
12 Selongsong Peluru Ditemukan di TKP 3 Polisi Lampung Gugur Ditembak
Bandar Lampung – Polisi telah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) penembakan di arena judi sabung ayam di Kampung Karang Manik, Kecamatan Negara Batin, Kabupaten Way Kanan, Lampung. Sebanyak 12…
Anggota Komisi I DPR Desak Kasus Oknum TNI Tembak Polisi Diusut Transparan
Jakarta – Anggota Komisi I DPR RI Farah Puteri Nahlia mengecam penembakan terhadap tiga anggota polisi di Kabupaten Way Kanan, Lampung, oleh anggota TNI. Farah meminta agar insiden tersebut diusut…
Menkum Yakin Kasus 3 Polisi Gugur Ditembak Oknum TNI Ditangani Sesuai Hukum
Jakarta – Menteri Hukum (Menkum) Supratman Andi Agtas meyakini kasus penembakan terhadap tiga polisi di Kabupaten Way Kanan, Lampung, akan diusut tuntas. Supratman mengatakan pemerintah akan melakukan koordinasi agar kasus…
Senjata Oknum TNI saat Tembak 3 Polisi di Lampung Masih Dicari
Jakarta – Tiga polisi di Lampung, tewas ditembak diduga oleh oknum TNI saat menggerebek arena judi sabung ayam. Saat ini, petugas masih mencari senjata yang digunakan saat peristiwa itu terjadi.…