Polres Bogor Siapkan 10 Bus untuk Mudik Gratis, Daftar Mulai Besok
Jakarta – Polres Bogor akan melaksanakan mudik atau pulang kampung gratis untuk masyarakat. Pendaftaran mudik gratis tersebut bisa dilakukan mulai besok. “Mudik gratis Polres Bogor tanggal pendaftaran mulai 13 Maret…