Menko Zulhas Segel Bobocabin Gunung Mas Puncak, Ini Penyebabnya
Bogor – Kementerian Koordinator Bidang Pangan bersama Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) menyegel sejumlah tempat yang melanggar daerah aliran sungai (DAS). Kali ini, ada tiga lokasi yang disegel yang berada di…
Puncak Hujan Meteor Gama Normid Maret 2025, Kapan Waktunya?
Jakarta – Puncak hujan meteor Gama Normid (γ-Normid) akan terjadi pada bulan Maret 2025. Hujan meteor ini telah berlangsung sejak akhir bulan Februari lalu, kini mencapai puncaknya pada pertengahan Maret…
Bahlil Perintahkan LPG 3 Kg Ditimbang Sebelum Masuk Pasar
Jakarta, CNN Indonesia — Menteri ESDM Bahlil Lahadalia memerintahkan PT Pertamina Patra Niaga untuk menimbang seluruh gas LPG 3 Kg sebelum masuk ke pasar dan dijual ke masyarakat. Perintah ini dilakukan sebagai…
Tak Ada Lagi yang Oplosan
Jakarta, CNN Indonesia — Menteri ESDM Bahlil Lahadalia memastikan kualitas BBM di SPBU Pertamina sesuai dengan standar; tak ada lagi oplosan seperti yang dikhawatirkan masyarakat. Hal ini disampaikan Bahlil saat sidak…
Normalisasi Ciliwung Kurangi Risiko Banjir Jakarta hingga 40 Persen
Jakarta – Pemprov DKI Jakarta akan melanjutkan normalisasi Sungai Ciliwung. Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyebut normalisasi Sungai Ciliwung dapat mengurangi risiko banjir di Jakarta hingga 40 persen. Hal itu…
Normalisasi Ciliwung Akan Dilanjutkan, Pramono Janji Tak Lakukan Penggusuran
Jakarta – Pemprov Jakarta akan melanjutkan normalisasi Sungai Ciliwung. Pemprov Jakarta berjanji tak akan melakukan penggusuran. Hal itu disampaikan oleh Gubernur Jakarta Pramono Anung dalam keterangannya, usai melakukan rapat koordinasi…
Kejagung Telusuri Peran Ahok Saat Jadi Komut
Jakarta – Kejaksaan Agung (Kejagung) telah memeriksa Mantan Komisaris Utama PT Pertamina, Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. Kejagung menelusuri peran Ahok sebagai saksi dalam kasus tata kelola minyak mentah dan…
Kalau BBM Dioplos Ketahuan Konsumen dong, Otomatis Kendaraan Macet
Jakarta – Mantan Komisaris Utama (Komut) PT Pertamina Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok selesai menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Agung (Kejagung). Ahok diperiksa sebagai saksi dalam kasus tata kelola minyak mentah…
Zulhas-KLH Segel 3 Lokasi di Kawasan Bogor yang Diduga Langgar Regulasi
Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan memasang papan peringatan pengawasan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (PPLH) pada tiga lokasi di kawasan Sentul Ciawi, Bogor, yang disinyalir melanggar regulasi…
DPRD DKI Minta Pramono Tata Feeder-Trotoar Agar Warga Mudah Naik Angkutan Umum
Jakarta – Gubernur Jakarta Pramono Anung mengaku ingin mengubah orientasi warga dari memakai kendaraan pribadi menjadi memakai transportasi umum. Wakil Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta dari F-Gerindra Wahyu Dewanto…